Di suatu hari yang cerah, kamu sedang berjalan kaki ke suatu daerah yang belum pernah kamu kunjungi sebelumnya dan terkagum-kagum melihat sebuah rumah di seberangnya. Tapi, kenapa ya pintu depannya setengah terbuka?
Jangan-jangan rumah itu dirampok!
Wah, pemiliknya lupa mengunci pintu tuh!
Paling pemilik rumahnya ada di dalam, sedang menyapu pintu masuk.
Sebuah cangkir keramik putih polos siap kita hias dengan lapisan cat warna biru. Pola seperti apa yang akan kamu pilih?
Garis-garis
Bulat-bulat
Garis berombak
Kotak-kotak seperti papan catur
Kita sedang membayangkan diri kita memakai parasut dan sedang menikmati detik demi detik melayang turun di angkasa. Pemandangan seperti apa yang kamu lihat dari atas sana?
Hamparan padang rumput berhias bunga-bunga cantik
Dari kiri ke kanan, yang terlihat cuma tumpukan berbatu
Wow, ada binatang liar super ganas yang sudah siap menyambut kita dengan mulut terbuka!
Sebuah sungai yang mengalir…
Saat tersesat di hutan seharian, dan kelaparan, apa yang kamu lakukan ketika menemukan sebuah rumah yang terbuat dari permen?
Mulai makan apa saja yang terlihat di depan mata
Wajib mencoba sebanyak mungkin permen yang ada
Begitu menemukan permen kesukaan, baru kita mengisi perut dan tidak tertarik menjamah permen lain.
Gawat, kita gak suka permen dan lebih suka keripik kentang!
Jawaban:
Membayangkan kenapa sebuah pintu terbuka berhubungan dengan cara kita bereaksi terhadap keadaan darurat.
Menggambarkan orang yang tidak sempat panic karena sibuk mencari solusi
Orang yang sangat santai, bahkan dalam situasi genting
Orang yang walaupun terlihat santai tapi tidak pernah lengah.
Pola yang kita pilih menggambarkan hubungan kita dengan orang lain.
Garis-garis: bisa memecahkan masalah dengan cepat dan tajam, tumpuan harapan dalam kesulitan.
Bulat-bulat: menunjukkan kemampuan artistic bahkan eksentrik, sedikit aneh tapi sering memiliki jawaban unik untuk pemecahan masalah.
Garis berombak: punya segudang cinta untuk disebarkan pada semua orang di sekitarnya
Kotak papan catur: selalu tampak seperti punya waktu dan perhatian untuk dibagikan kepada semua orang sehingga melupakan masalah sendiri.
Pemandangan ini adalah bayangan tingkat optimisme dan pesimisme kita dalam hidup.
Menunjukkan tingginya rasa optimis
Menggambarkan sikap yang selalu waspada
Tidak pernah melewatkan kesempatan untuk tertawa bahkan saat ditimpa masalah.
Terlalu sibuk berpikir dan lebih memanfaatkan energi yang ada untuk bersiap menyambut apapun yang akan terjadi.
Reaksi kita pada rumah permen menunjukkan sikap kita dalam persahabatan.
Polos seperti anak kecil, sehingga mudah dimengerti dan diterima orang lain, walaupun gampang ditipu juga.
Tidak keberatan bertemu banyak orang, tapi belum tentu bersedia berhubungan lebih dalam dengan seseorang.
Membatasi diri, sudah cukup bila menemukan satu orang dengan minat dan selera yang sama.
Berusaha terlihat berbeda termasuk dalam memilih teman.
Nahh, gimana?? Kata orang di majalah Gadis sih, asal kita mau jujur, jawaban yang diberikan itu adalah benar cerminan kepribadian kita yang sesungguhnya.
Lalu mungkin ada pertanyaan, apa sih pentingnya permainan ini? Bagiku sih, untuk lebih mengetahui diriku sendiri. Katanya kan kita tidak bisa menilai diri kita sendiri, harus orang lain yang melakukannya. Nah, anggap saja permainan ini sebagai “orang lain yang berpandangan objektif”. Jika kita tahu diri kita yang sebenarnya, juga kekurangan dan kelebihan kita, maka kita akan lebih mudah memperbaiki diri dan menjadi manusia yang lebih baik lagi bukan? Aku pernah membaca dari sebuah buku bahwa “salah satu ciri orang dewasa adalah orang yang selalu berusaha untuk menjadi orang yang lebih baik”.
Pages
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Blog Subscription
Search this blog
Popular Posts
-
1. Tes psikologi psikopat –> ada seorang gadis. Pada saat menghadiri upacara pemakaman ibunya, dia bertemu dengan seorang laki-laki ...
-
sahabat bagaikn tempatku berteduh.. bila diriku terkena air mata dalam kesedihanku, disanalah diriku bisa berbagi dalam hidupku, yang tak ...
-
Notice me take my hand Why are we strangers when Our love is strong Why carry on without me? Every time I try to fly I fall withou...
-
Bagi aku kepuasan bukan segalanya Walau pun susah payah Tetapi bila jiwa ini senang Apapun kan ku lakukan untuknya Aku tak perl...
-
Dengarkan aku teman… Aku ingin bercerita.. Tentang senandung yang kudengar.. Dikala hujan masih menggetarkan langit senjaku yang memudar....
-
Kawan, Taukah kamu berapa lama masa yang kita lewati bersama?? Aku tak ingin tau, Karna kamu selamanya bagiku..... Bersamamu, Tangisk...
-
Two kings' sons once went out in search of adventures, and fell into a wild, disorderly way of living, so that they never came home ag...
-
Sepuluh Strategi Belajar Yang Efektif Bagaimana Sukses Belajar di Perguruan Tinggi Proses pembelajaran di tingkat perguruan tinggi meru...
-
MENJADI ORANG LAIN Hari hariku terasa hampa tanpa mu Dulu kau yang selalu temani hariku Kau temaniku di setiap malamku Kau temaniku di...
-
Selamat pagi Cinta…., Sepeninggalnya malam, Aku terbangun dari mimpi panjang tentang indahnya hidup bersamamu…, dan ku tersadar , Cerit...
Main Menu
Resources
Feeds
kalender
!-end>!-my>
Chat box
clock
Pages
chee bawelz_kokoyz
Diberdayakan oleh Blogger.
Followers
Ads 468x60px
Followers
About Me
Blog Archive
- 05/05 - 05/12 (1)
- 03/31 - 04/07 (1)
- 01/20 - 01/27 (8)
- 01/13 - 01/20 (3)
- 10/21 - 10/28 (1)
- 10/14 - 10/21 (4)
- 09/09 - 09/16 (2)
- 08/19 - 08/26 (3)
- 07/15 - 07/22 (1)
- 07/08 - 07/15 (2)
- 06/17 - 06/24 (10)
- 06/10 - 06/17 (11)
- 06/03 - 06/10 (13)
- 05/27 - 06/03 (36)
- 05/20 - 05/27 (44)
- 05/06 - 05/13 (6)
- 04/22 - 04/29 (7)
- 02/26 - 03/04 (1)
Popular Posts
-
1. Tes psikologi psikopat –> ada seorang gadis. Pada saat menghadiri upacara pemakaman ibunya, dia bertemu dengan seorang laki-laki ...
-
sahabat bagaikn tempatku berteduh.. bila diriku terkena air mata dalam kesedihanku, disanalah diriku bisa berbagi dalam hidupku, yang tak ...
-
Notice me take my hand Why are we strangers when Our love is strong Why carry on without me? Every time I try to fly I fall withou...
-
Bagi aku kepuasan bukan segalanya Walau pun susah payah Tetapi bila jiwa ini senang Apapun kan ku lakukan untuknya Aku tak perl...
-
Dengarkan aku teman… Aku ingin bercerita.. Tentang senandung yang kudengar.. Dikala hujan masih menggetarkan langit senjaku yang memudar....
-
Kawan, Taukah kamu berapa lama masa yang kita lewati bersama?? Aku tak ingin tau, Karna kamu selamanya bagiku..... Bersamamu, Tangisk...
-
Two kings' sons once went out in search of adventures, and fell into a wild, disorderly way of living, so that they never came home ag...
-
Sepuluh Strategi Belajar Yang Efektif Bagaimana Sukses Belajar di Perguruan Tinggi Proses pembelajaran di tingkat perguruan tinggi meru...
-
MENJADI ORANG LAIN Hari hariku terasa hampa tanpa mu Dulu kau yang selalu temani hariku Kau temaniku di setiap malamku Kau temaniku di...
-
Selamat pagi Cinta…., Sepeninggalnya malam, Aku terbangun dari mimpi panjang tentang indahnya hidup bersamamu…, dan ku tersadar , Cerit...
0 komentar:
Posting Komentar